Kuliah Tamu dan Yudisium Jurusan Kimia
Ambon, 24 Agustus 2023 – Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Pattimura mengadakan Kuliah Tamu dan Yudisium di Auditorium FMIPA. Dalam rangka meningkatkan wawasan ilmiah, pada kuliah tamu kali ini Jurusan Kimia mengundang seorang pakar ternama dalam Read more…