Tim PkM Unpatti Menginisiasi Inovasi Teknologi Untuk Meningkatkan Produksi Kacang Tanah Sangrai Di Desa Uwen Pantai, Kecamatan Taniwel Timur, SBB.

Seram Bagian Barat, 27-29 September 2024 — Dalam rangka meningkatkan produksi dan kualitas kacang tanah sangrai bagi industri rumah tangga, sebuah kegiatan pengabdian masyarakat dilaksanakan di Desa Uwen Pantai, Kecamatan Taniwel Timur, Kabupaten Seram Bagian Barat. Kegiatan ini dilakukan oleh tim pengabdian kepada masyarakat yang terdiri dari Nelson Gaspersz, S.Si., Read more…

Pendidikan dan Edukasi Sains: Jurusan Kimia Unpatti Gelar Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di Negeri Assilulu

Ambon, Maluku – Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Pattimura (Unpatti) melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Negeri Assilulu, Kecamatan Leihitu, Maluku Tengah pada tanggal 14 Oktober 2024. Kegiatan ini melibatkan Program Studi Kimia dan Farmasi dan berlangsung di dua lokasi, yaitu SMA Negeri 45 Maluku Tengah dan Read more…

Bincang-Bincang Santai dan Penandatanganan MoU antara Datasemen Gegana Satuan Brimob Polda Maluku dan Jurusan Kimia FST Universitas Pattimura

Ambon, Maluku – Pada hari Jumat, 11 Oktober 2024, berlangsung kegiatan bincang-bincang santai yang diadakan oleh Datasemen Gegana Satuan Brimob Polda Maluku bekerja sama dengan Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Pattimura. Acara ini diselenggarakan di Auditorium FST Unpatti dan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya penggunaan Read more…

Kegiatan Yudisium Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Pattimura Tahun 2024

Ambon, 4 September 2024 – Jurusan Kimia, Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Pattimura (Unpatti) sukses menggelar acara Yudisium Semester Genap 2023/2024 yang berlangsung di Auditorium FST Unpatti. Kegiatan ini dihadiri oleh Staf Dosen Jurusan dan mahasiswa dari program studi S1-Kimia dan S1-Farmasi. Acara Yudisium ini menjadi momen penting bagi Read more…

Pengabdian kepada Masyarakat oleh Jurusan Kimia FST Unpatti: Pembersihan Pantai dan Penanaman Mangrove

Ambon, 13 Agustus 2024 – Dalam rangka menyambut dan mengisi peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Pattimura (Unpatti) mengadakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa pembersihan pantai dan penanaman mangrove. Kegiatan ini dilaksanakan di sepanjang pantai depan Kampus Unpatti, Ambon, dengan tujuan Read more…

Kunjungan Delegasi dari Southern Cross University: Memperkuat Kolaborasi Internasional dengan Universitas Pattimura

Ambon, 13 Agustus 2024 – Universitas Pattimura (Unpatti) menerima kunjungan penting dari delegasi Southern Cross University yang dipimpin oleh Prof. Amanda Reichelt Brushelt dan Prof. Kirsten. Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya memperkuat hubungan bilateral antara kedua institusi, terutama dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi, melalui Fakultas Sains dan Teknologi Read more…

Penandatanganan Perjanjian Implementasi antara SMK Negeri 6 Ambon dan Prodi Farmasi Universitas Pattimura

Ambon, 4 Agustus 2024 – SMK Negeri 6 Ambon dan Program Studi Farmasi, Jurusan Kimia, Universitas Pattimura, telah menandatangani perjanjian Implementasi Aggrement (IA) yang berlangsung di ruang rapat Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Pattimura. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala SMKN 6, Ketua Prodi Farmasi dan perwakilan guru dan Read more…